Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Daftar 8 Perusahaan Terbesar di Dunia, Ada Microsoft hingga Apple

Shelma Rachmahyanti , Jurnalis-Kamis, 27 Oktober 2022 |19:36 WIB
Daftar 8 Perusahaan Terbesar di Dunia, Ada Microsoft hingga Apple
Daftar 8 perusahaan terbesar di dunia. (Foto: Apple)
A
A
A

JAKARTA – Daftar 8 perusahaan terbesar di dunia akan diulas dalam artikel ini.

Beberapa perusahaan terbesar di dunia memiliki nilai saham yang tinggi.

Apple memimpin daftar perusahaan teknologi terbesar di dunia tujuh kali berturut-turut berkat rekor penjualan USD378,7 miliar.

Nilai ini naik hampir 29% dari satu tahun sebelumnya.

Apple juga tetap menjadi perusahaan paling berharga di dunia, dengan kapitalisasi pasar mencapai USD2,6 triliun (naik 13%).

Lantas, apa saja 8 perusahaan terbesar di dunia?

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement