Untuk pembiayaan konsumtif dengan tenor lebih dari enam bulan, batas maksimum manfaat ekonomi per hari turun menjadi 0,2%.
Pada pembiayaan produktif untuk segmen mikro dan ultra mikro dengan tenor lebih dari enam bulan, batas maksimum manfaat ekonomi per hari adalah 0,1%.
Untuk segmen kecil dan menengah produktif dengan tenor lebih dari enam bulan, batas maksimum manfaat ekonomi per hari tetap 0,1%.
(Feby Novalius)