Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Terbongkar! Traktor Gratis untuk Petani Dipungut Rp100 Juta, Praktik Culas Terjadi di 99 Lokasi

Tangguh Yudha , Jurnalis-Jum'at, 28 November 2025 |11:31 WIB
Terbongkar! Traktor Gratis untuk Petani Dipungut Rp100 Juta, Praktik Culas Terjadi di 99 Lokasi
Traktor yang semestinya gratis untuk petani justru dipungut biaya oleh oknum-oknum. (Foto: Okezone.com/Kementan)
A
A
A
Lebih jauh, Mentan Amran menyebut bahwa pelaku sebagian besar berasal dari pihak eksternal Kementerian Pertanian, namun ada satu di antaranya yang merupakan staf di Kantor Pusat Kementerian Pertanian. Mentan mengatakan staf tersebut mengaku sebagai Dirjen Tanaman Pangan ketika melancarkan aksinya.

"Dia staf. Tapi dia mengaku Dirjen kalau ke lapangan. Dirjen Tanaman Pangan. Aku lihat mukanya, ini kayaknya tidak pernah saya lantik ini. Dia mengaku Dirjen. Kalau perlu bawa periksa hari ini. Dan Pak Sekjen, berhentikan di Kementerian,” tegasnya.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement