Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Saham Emtek di SCMA Berkurang 2,2%

Widi Agustian , Jurnalis-Senin, 14 Juli 2014 |11:27 WIB
Saham Emtek di SCMA Berkurang 2,2%
Saham Emtek di SCMA Berkurang 2,2% (Ilustrasi: Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Porsi kepemilikan PT Elang Mahkota Teknologi Tbk (EMTK) di PT Surya Citra Media Tbk (SCMA) berkurang.

Dalam keterangan tertulisnya kepada Bursa Efek Indonesia (BEI), Senin (14/7/2014), Corporate Secretary Surya Citra Media Hardijanti Saroso mengungkapkan jika kepemilikan Emtek di SCMA berkurang sebesar 2,22 persen.

Awalnya, Emtek memiliki 10,5 miliar lembar saham. Jumlah ini setara dengan 71,92 persen dari total saham SCMA yang beredar.

Selanjutnya, porsi saham Emtek di SCMA berkurang menjadi 10,2 miliar lembar saham. Setara dengan 69,7 persen.

(Fakhri Rezy)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement