JAKARTA - Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan adalah lembaga yang bertugas mengawal pelaksanaan pajak di Indonesia. Lembaga ini, harus mengumpulkan Rp1.284,6 triliun tahun ini.
Sosialisasi dan pendekatan terhadap masyarakat pun dilakukan oleh Ditjen Pajak. Karena itu, Ditjen Pajak pun pastinya giat bersosial media, termasuk di Twitter.
Lembaga negara ini memiliki akun @DitjenPajakRI. Sejumlah cuitan pun sering ditulis oleh akun ini, baik itu untuk menyebarkan informasi pajak maupun menjawab pertanyaan dari masyarakat.
Baca juga: Belum Bayar Pajak Mobil Mewah, Pemiliknya Khilaf?