BI: AS Tidak Akan Naikkan Suku Bunga Acuan dalam Waktu Dekat

Trio Hamdani, Jurnalis
Jum'at 08 September 2017 14:46 WIB
Ilustrasi: (Foto: Okezone)
Share :

Baca Juga: Yellen: Fed Rate Akan Terus Naik Secara Bertahap!

Melansir Bloomberg Dollar Index pagi ini, Rupiah pada perdagangan spot exchange rate di pasar Asia menguat 22 poin atau 0,17% ke Rp13.285 per USD. Pagi ini, Rupiah bergerak di kisaran Rp13.270-Rp13.297 per USD.

"Dolar yang awal tahun bisa mencapai 2,5%, tenor 10 tahun, sekarang trennya turun terus. Kemarin terakhir 2% sekian. Ini membuat USD melemah. Ya mata uang Indonesia dan emerging market menguat," tandasnya.

Sekadar menambahkan, merujuk data statistik Yahoofinance, Rupiah menguat 25 atau 0,19% menjadi Rp13.280 per USD. Adapun pergerakan harian Rupiah, berada di rentang Rp13.273 per USD hingga Rp13.305 per USD.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya