Tren Gaya Hidup Sehat Jadi Peluang, Cicipi Bisnis Katering hingga Pelatih Olahraga

Agregasi Cermati.com, Jurnalis
Sabtu 16 September 2017 07:52 WIB
Foto: Businessinsider
Share :

2. Jual Camilan Sehat

Tak hanya bisnis makanan sehat saja, Anda juga bisa membuka bisnis camilan sehat yang menjadi salah satu tren masa kini. Misalnya, agar-agar buah, oat meal, granola, dan berbagai macam camilan sehat lainnya. Keuntungan dari bisnis ini adalah produknya yang dapat bertahan cukup lama, yaitu sekitar 2-3 hari, tergantung dari kemasan serta penyimpanan produk tersebut. Jika Anda memang berkeinginan membuka bisnis usaha ini, akan lebih baik untuk menyiapkan kemasan bagus dan berkualitas serta tempat penyimpanan yang bersih. Sehingga, nantinya produk yang dijual tak mudah rusak.

3. Pelatih Olahraga

Bagi Anda yang menyukai bidang olahraga, mengapa tak memanfaatkan skill Anda untuk menjadi instruktur olahraga pribadi. Peluang bisnis ini cukup laku di pasaran karena banyaknya orang yang sudah mulai dasar mengenai pentingnya kesehatan jasmani. Apalagi banyak perusahaan yang sering menetapkan hari-hari tertentu khusus untuk berolahraga bersama. Sehingga, membuat perusahaan-perusahaan akan menyewa jasa instruktur olahraga untuk membimbing karyawan di perusahaan tersebut.

4. Membuka Tempat Fitness

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya