Lokasi Tak Strategis, Alasan Matahari Departement Store Tutup 2 Gerainya?

Giri Hartomo, Jurnalis
Rabu 27 September 2017 16:40 WIB
Ilustrasi: (Foto: Okezone)
Share :

Menurut Berly, salah satu yang menjadi pertimbangan Matahari menutup tokonya adalah melihat faktor lokasi. Karena dirinya beranggapan mungkin saja pada kedua daerah tersebut lokasinya kurang begitu strategis, sehingga perusahaan lebih memilih pindah menuju daerah yang lebih terjangkau banyak orang.

"Bahwa decision untuk buka tutup itu sangat localize jadi tergantung lokasi. Katakanlah cabang saat ini mungkin sedikit yang naik bus. Sehingga tidak banyak yang stop di Blok M, sehingga yang di Pasaraya tidak stop. Jadi banyak yang pindah pakai Go-Jek karena tidak stop di terminal bus Blok M," jelasnya.

Baca Juga: Matahari Tutup 2 Gerai, Mendag: Sudah Sepi untuk Apa Dipertahankan?

Sebagai informasi, sebelum menutup tokonya, Matahari Pasaraya Blok M dan Manggarai menggelar promo cuci gudang. Adapun promo tersebut adalah Matahari menawarkan promo diskon hingga 75%.

(Dani Jumadil Akhir)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya