Maksimalkan Bisnis Properti dengan Cara Ini

, Jurnalis
Rabu 16 Januari 2019 06:12 WIB
Ilustrasi: Foto Okezone
Share :

3. Jangan Terlalu Lama Pasang Iklan!

Ya, terlalu lama memasang iklan, di media sosial terutama, akan membuat properti Anda tak lagi menarik di mata penyewa. Pasang iklan yang terlalu lama akan mengesankan kalau properti Anda tidak laku disewa. Sebaiknya batasi durasi iklannya, misal paling lama satu minggu. Asal tekniknya tepat, hasil yang didapat pasti akan maksimal, kok.

 

4. Monitor Rating dan Review Pelanggan

Manfaatkan rating dan review yang diberikan pelanggan di internet untuk meningkatkan kualitas layanan bisnis properti yang Anda kelola. Selalu pantau dan segera tindak lanjuti setiap rating, review, saran, atau komplain yang masuk. Makin banyak kritik, makin sukses pula usaha Anda.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya