Dianggap Mahal, Jokowi Buktikan Manfaat Tol Trans Jawa

Rikhza Hasan, Jurnalis
Sabtu 09 Februari 2019 12:15 WIB
Ilustrasi Jalan Tol (Foto: Okezone)
Share :

Terima kasih Bpk, minggu lalu perdana nyoba tol trans jawa, alhamdulillah, lancar, cepat dan tdk stress krna ngga perlu berhimpitan dg motor. Semoga Bpk & Pak JK sehat selalu.. amin,” ujar anggita_al_masithoh.

“Setuju sama pendapat driver truk ketela,jawaban cerdas. Sama seperti driver truk cabai dan buah yang ngejar waktu,buat drivernya kemrungsung. Sekarang ada tol bisa lebih santai & cruising biar solarnya irit😝🤣,”ujar radenmaskrisna.

“Solo surabaya ga sampai 4 jam. Alhamdulillah,” ungkap novitaekanurjanah.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya