Terbesar di Asia Tenggara, Pasar Bunga Rawa Belong Akan Direvitalisasi Jadi Konsep Mal

, Jurnalis
Senin 29 Juli 2019 14:40 WIB
Pasar Bunga Rawa Belong (Okezone)
Share :

“Untuk proses pembangunannya akan dimulai pada 2021,” kata dia

Dinas Kelautan Pertanian dan Ketahanan Pangan (KPKP) DKI Jakartan sudah melakukan sosialisasi sekaligus pendataan bagi 600 pedagang bunga yang hendak di relokasi ke Tempat Penampungan Sementara (TPS) Pasar Semanan, Jakarta Barat maupun Pasar Klender, Jakarta Timur yang merupakan aset milik Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) DKI Jakarta

Revitalisasi Pasar Bunga Rawa Belong memakan biaya sebesar Rp120 miliar dan ditargetkan dapat rampung di 2022.(Antaranews)

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya