Garap Proyek LRT Palembang, Waskita Karya Terima Pembayaran Rp2 Triliun

Feby Novalius, Jurnalis
Rabu 04 September 2019 19:07 WIB
LRT Palembang (Foto: Okezone.com/Antara)
Share :

Di sepanjang jalur LRT terdapat 13 stasiun, 9 gardu listrik, dan 1 depo. Waskita juga akan menerima sejumlah pembayaran proyek turn key lainnya, antara lain dari Proyek Tol Terbanggi Besar – Kayu Agung senilai Rp12–Rp13 triliun.

Selanjutnya Waskita juga akan menerima pembayaran dari Proyek Tol Jakarta – Cikampek II Elevated sebesar Rp4,5 triliun yang akan diterima pada Desember 2019. Dengan demikian pada tahun 2019 Waskita akan menerima pembayaran dari proyek turn key sekitar Rp26 triliun.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya