Jokowi Minta Basuki Hadimuljono Lanjutkan Pembangunan Infrastruktur

Giri Hartomo, Jurnalis
Selasa 22 Oktober 2019 14:32 WIB
Basuki Hadimuljono Calon Menteri Kabinet Kerja Jilid II. (Foto: Okezone.com/Arif Julianto))
Share :

“Memanfaatkan infrastruktur baru mengantarkan orang tapi belum di connect kan kepada kawasan-kawasan khusus. Bendungan sudah kita bangun tapi belum dibangun irigasinya. Air bakunya listriknya,” jelasnya.

Selain membicarakan pembangunan infrastruktur, Jokowi juga menanyakan kepada Basuki mengenai progres pemindahan ibu kota. Dalam pertemuan tersebut, Basuki menyampaikan saat ini pihaknya sudah melakukan sayembara pemindahan ibu kota.

“Kedua beliau menanyakan progres pemindahan ibu kota. Saya menyampaikan yang diberikan tugas kepada kami. Sekarang sedang ada sayembara dan hari ini sedang dilakukan penjelasan lapangan di kalamintan timur beserta sayembara ada 762 peserta beliau surprise,” jelasnya

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya