KAI Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA, Minat?

Hairunnisa, Jurnalis
Minggu 19 Januari 2020 06:23 WIB
Foto: Okezone
Share :

JAKARTA - PT Kereta Api Indonesia (Persero) mengumumkan lowongan kerja yang dibuka hingga 19 Januari 2020. Lowongan ini dikhususkan untuk lulusan SMA sederajat.

“Iya benar (ada lowongan), pembukaan karyawan untuk kebutuhan operasional,” kata Kepala Humas Daop I Eva Chairunisa kepada Okezone, Sabtu (18/1/2020).

Berikut adalah kriteria dan persyaratan yang harus dipenuhi calon pelamar.

Persyaratan Lamaran :

-Ijazah SLTA (SMA/MA/SMK/MAK) asli atau fotocopy legalisir;

- Nilai Ujian Nasional (SKHUN) asli atau fotocopy legalisir;

- Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau Surat Keterangan Kependudukan yang masih berlaku;

- Pas foto terbaru background berwarna biru, menggunakan kemeja putih.

(Baca Selengkapnya: KAI Buka Lowongan untuk Lulusan SMK, Cek di Sini)

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya