Harga Minyak Meroket, Bursa Saham Asia Mixed

Taufik Fajar, Jurnalis
Rabu 06 Mei 2020 08:45 WIB
Ilustrasi: Pergerakan IHSG (Foto Shutterstock)
Share :

Sementara, indeks saham acuan di Australia, S&P/ASX 200 turun 0,37%. Pasar saham di Jepang dan Thailand ditutup karena libur.

Secara keseluruhan, indeks MSCI Asia ex-Jepang diperdagangkan 0,06% lebih tinggi.

Di sisi data ekonomi, data penjualan ritel Maret Australia akan keluar sekitar pukul 09:30 waktu setempat.

Baca Juga: Harga Minyak Dunia Naik hingga 20%

Sedangkan, bursa saham Amerika Serikat naik dua hari berturut-turut karena investor bertaruh pada ekonomi AS setelah dibuka kembali dari lockdown.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya