Arahan Erick Thohir: BUMN Belanja di UMKM Rp14 Miliar

Giri Hartomo, Jurnalis
Senin 15 Juni 2020 15:59 WIB
Menteri BUMN Kick Off PaDI UMKM. (Foto: Okezone.com/BUMN)
Share :

Selain itu, UMKM juga akan mendapatkan kemudahan akses pembiayaan dari BUMN yang artinya juga membawa dampak pada peningkatan penyaluran kredit bagi BUMN penyalur pembiayaan.

Ada sembilan BUMN yang terlibat dalam pengembangan PaDi UMKM. BUMN tersebut, Telkom yang juga sebagai aggregator PaDi UMKM, dan 8 BUMN lainnya seperti Pertamina, Pupuk Indonesia, BRI, Pegadaian, PNM, PP, Waskita Karya, dan Wijaya Karya.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya