Kisah Inspiratif, Pengangguran Raup Cuan dari Miniatur Sepeda Motor

Yudy Heryawan Juanda, Jurnalis
Jum'at 18 September 2020 21:05 WIB
Miniatur Motor (Foto: Yudy/Okezone)
Share :

Sementara untuk membuat kerangka dan mesin sepeda motor, dirinya menumpuk lembaran pipa lalu memotongnya sesuai dengan kebutuhan, begitu juga dalam membuat ban dan velg.

Bahkan agar mirip dengan aslinya, Herman juga mendempul body sepeda motor dan mengecatnya dengan cara disemprot. Untuk kelebihan miniatur sepeda motor dibandingkan dengan buatan pabrikan adalah, miniatur yang dibuat Herman lebih detil dan dapat dibongkar pasang.

Per buah, miniatur sepeda motor karya Herman dijual mulai dari harga Rp300 ribu hingga Rp2 juta. Dari ketekunannya tersebut, kini karyanya telah menembus hingga berbagai daerah di tanah air.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya