Sri Mulyani Beberkan Tantangan Perbankan saat Covid-19

Rina Anggraeni, Jurnalis
Selasa 17 November 2020 14:12 WIB
Perbankan (Shutterstock)
Share :

Dalam situasi yang masih dipenuhi ketidakpastian karena pandemi Covid-19 seperti sekarang ini, Menkeu menegaskan bahwa komunikasi kepada semua pihak menjadi hal yang sangat penting.

“Pemerintah terus berkomunikasi dengan lembaga pemeringkat, dan para investor SBN. Kami juga melakukan komunikasi dengan perbankan dan juga kepada komunitas bisnis dan para pengusaha. Karena ini adalah sesuatu yang sangat penting untuk memastikan bahwa semua pihak harus mengetahui arah kebijakan pemerintah,” tegas Menkeu.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya