Mendag Jadi Dokter Spesial: Ini Benar Surplus atau Lagi Lemas Ekonomi Kita?

Ferdi Rantung, Jurnalis
Rabu 27 Januari 2021 13:45 WIB
Muhammad Lutfi (Setkab)
Share :

JAKARTA - Menteri Perdagangan (Mendag), Muhammad Lutfi menilai surplus neraca perdagangan yang dialami Indonesia pada 2020 sebesar USD 21,7 miliar sebenarnya buruk bagi kesehatan perekonomian Indonesia. Sebab, rendahnya impor membuat ekonomi dalam negeri tidak berjalan.

"Saya datang kembali (Jadi Mendag), saya melihat seperti dokter spesialis kita ini benar - benar surplus atau lagi lemes nih ekonomi kita," Katanya dalam webinar, Rabu (27/1/2021).

 Baca juga: Neraca Dagang Surplus USD21,7 Miliar, Kadin: Stabilitas di Tengah Resesi

Ia menjelaskan, setelah membedah neraca perdagangan selama 2020. Pada kuartal III-2020, sektor perdagangan tercatat minus 5,09 persen.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya