MotionBanking-Visa Siap Pimpin Pasar dengan Kartu Kredit Virtual Pertama di Indonesia

Tim Okezone, Jurnalis
Kamis 15 Juli 2021 20:35 WIB
MotionBanking-Visa Siap Pimpin Pasar Kartu Kredit Virtual di Indonesia (Foto: Tangkapan Layar)
Share :

E-commerce, lanjut Tareq, berkontribusi sekitar 35% dari volume penggunaan Visa di Indonesia. Jumlah itu meningkat hampir 2 kali lipat dibandingkan 2 atau 3 tahun lalu.

Dia mengatakan pandemi yang mengakselerasi hal tersebut.

Menurutnya, Indonesia adalah pasar yang potensial dan signifikan. Jumlah masyarakat yang belum terjangkau layanan perbankan lebih tinggi dibandingkan dengan negara-negara lain.

Hal tersebut merepresentasikan pasar yang besar dan kesempatan untuk berinovasi di industri. "75% konsumen Indonesia menunjukkan ketertarikan pada digital banking," kata Tareq.

Tareq berharap kerja sama Visa dan MotionBanking menjadi langkah awal untuk kerja sama lainnya di masa mendatang.

"MotionBanking - MNC Bank bersama dengan Visa akan dapat memimpin di pasar yang menjanjikan ini," pungkasnya.

(Dani Jumadil Akhir)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya