Duh! Pertamina Bisa Rugi Rp150 Triliun jika Harga Pertamax Tak Naik

Athika Rahma, Jurnalis
Rabu 30 Maret 2022 16:35 WIB
Pertamina Bisa Rugi Rp150 Triliun (Foto: Okezone)
Share :

Penjualan Pertamax, lanjutnya, mencapai 6-7 juta KL. Jika ditotalkan dengan Pertalite, untuk selisih harga Rp1.000 per liter, subsidi yang harus ditanggung bisa mencapai Rp30 triliun.

"Kalau selisihnya Rp5.000, bisa sekitar Rp150 triliun per tahunnya. Untuk kondisi perusahaan saya kira numbernya besar sekali," katanya.

(Dani Jumadil Akhir)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya