Seleksi Kompetensi Sekolah Kedinasan Dijadwalkan Ulang, Ada Apa?

Tim Okezone, Jurnalis
Sabtu 11 Juni 2022 07:33 WIB
CPNS. (Foto: Okezone)
Share :

JAKARTA - Badan Kepegawaian Negara (BKN) menyampaikan penjadwalan ulang Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) untuk penerimaan calon praja IPDN dan Taruna/Taruni Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN) Tahun Anggaran 2022.

Di mana penjadwalan ulang ini telah disampaikan secara resmi kepada kedua instansi sekolah kedinasan tersebut melalui surat BKN Nomor 17762/B-KS.04.01/SD/E/2022 dan Surat BKN Nomor 17742/B-KS.04.01/SD/E/2022 tanggal 7 Juni 2022.

Untuk penjadwalan ulang seleksi dimulai pada tanggal 8-11 Juni 2022 dengan pembagian sesi SKD sekolah kedinasan untuk tanggal 8, 9 dan 11 Juni 2022 dilaksanakan sebanyak 5 sesi.

 BACA JUGA:BKN: CPNS Diangkat Jadi PNS Usai Masa Percobaan 1 Tahun

Serta pembagian sesi SKD sekolah kedinasan untuk tanggal 10 Juni 2022 dilaksanakan sebanyak 3 sesi.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya