Simak, Cara Mendapatkan Uang Dari Google Maps

Rina Anggraeni, Jurnalis
Kamis 04 Agustus 2022 15:50 WIB
Ilustrasi (Foto: Unsplash)
Share :

JAKARTA - Ada cara mendapatkan uang dari Google Maps yang bisa dicoba. Di era perkembangan teknologi yang semakin maju, situs mesin pencari google menjadi yang paling berkontribusi besar dalam perkembangan dunia digital.

Selain, memberikan kemudahan penggunaan dari setiap aplikasi dalam melakukan rutinitas. Google juga bisa dimanfaatkan sebagai media untuk mendapatkan uang.

Berikut cara mendapatkan uang dari Google Maps yang dirangkum Okezone dari berbagai sumber:

1. Ikuti review dari Google Maps

Setiap bulan atau tahunan ada saja promosi yang dilakukan Google Maps untuk menarik pengguna. Salah satunya, saat menggunakan aplikasi Google Maps, biasanya menerima pemberitahuan dari smartphone Anda ataupun perangkat komunikasi laonnya seperti email.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya