Simak Ya! Ini Tips Aman Gunakan E-Money

Ikhsan Permana, Jurnalis
Sabtu 14 Januari 2023 20:24 WIB
Diskusi Aksi Nyata Perindo (Foto: MPI)
Share :

Kemudian wendy mengajak masyarakat untuk rajin mengubah kata sandi untuk memastikan keamanan akun, jangan sampai kata sandi yang digunakan sama dalam setiap platform.

"Passwordnya sama, aduh itu jangan banget deh kalau bisa, jangan banget PIN ATM, PIN e-money semua sama, aduh jangan banget pokoknya, harus beda walaupun sedikit. Makanya kalau bisa PIN berbeda dan diganti secara berkala," pungkasnya.

(Taufik Fajar)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya