Berkat Pemberdayaan BRI, Desa Burong Mandi Belitung Mampu Kembangkan Potensi Daerah

Karina Asta Widara , Jurnalis
Senin 03 Juli 2023 18:00 WIB
Foto: Dok BRI
Share :

Nurdiansyah pun menyebut, setelah desanya dibina melalui Desa BRILian penjualan produk UMKM meningkat. Sebab, kualitas produk UMKM menjadi lebih terjaga dan menarik. Selain itu, pasar semakin meluas.

“Salah satunya penjualan menjadi tolok ukur keberhasilan kami. Jadi, contohnya, kalau sebelumnya setidaknya bisa menjual 100 botol madu, sekarang bisa menjual 150 botol. Pemasarannya menjadi lebih luas,” katanya.

Nurdiansyah pun berharap dengan mengikuti program Desa BRILian dari BRI, ke depan UMKM dari desanya bisa rutin diikutsertakan pada acara-acara pameran di tingkat kota atau bahkan nasional.

Dengan demikian produk lokal dari Desa Burong Mandi bisa lebih dikenal masyarakat luas. Dia pun berharap Rumah BUMN hadir di daerahnya yang memang diproyeksikan sebagai daerah wisata. Karena menurutnya Rumah BUMN dapat memfasilitasi pemasaran dan penjualan produk UMKM lebih luas lagi.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya