Ternyata Begini Cara Kereta Api Putar Balik

Kharisma Rizkika Rahmawati, Jurnalis
Selasa 01 Agustus 2023 20:01 WIB
Kereta Api. (Foto: KAI)
Share :

 

JAKARTA – Mengetahui cara kereta api putar balik untuk perubahan jalur.

Dilansir Ditjeperkeretaapian di Jakarta, Selasa (1/8/2023), di Indonesia kereta api berputar dengan dua cara, yaitu Turn Table (Rel Putar) dan Segitiga Pemutar.

 BACA JUGA:

Teknik Turn Table (Rel Putar) terbagi menjadi dua jenis, manual dan elektrik.

Cara kerja turn table manual, yaitu memutar lokomotif yang sudah berada di tengah turn table, kemudian didorong dengan menggunakan tenaga manusia.

Sedangkan, turn table elektrik dioperasikan secara remote oleh operator depo lokomotif.

Ketika lokomotif tepat berada di tengah turn table, operator memastikan rem independen terikat dan membuka pengunci manual untuk memutar rel.

 BACA JUGA:

Kemudian operator akan menekan tombol start pada meja kabin dan memutar menggunakan toggle pergerakan hingga posisi rel saling berdekatan.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya