Bertemu Wapres AS di Asia Summit 2023, Menparekraf Sandiaga Bahas Investasi IKN

Kharisma Rizkika Rahmawati, Jurnalis
Jum'at 08 September 2023 07:04 WIB
Share :

Mendengar tawaran itu, Kamala justru sudah mengenal Indonesia sejak lama.

 BACA JUGA:

Perempuan yang mendampingi Joe Biden di pemerintahan AS itu bahkan mengaku sudah dua kali berlibur ke Bali.

"Saat pulang saya menawarkan beliau untuk juga berlibur di Indonesia, beliau menyampaikan bahwa sudah dua kali ke Bali, malah baru pertama kali ke Jakarta. Jadi, tentunya tawaran itu diterima dengan senang hati," ungkap Sandiaga Uno semringah.

Dalam kesempatan tersebut, Kamala diungkapkannya turut mengapresiasi pelaksanaan KTT ke-43 ASEAN di Jakarta.

Menurut Kamala, pelaksanaan KTT Asean sangat baik, sehingga menghasilkan sejumlah kesepakatan antara negara-negara di kawasan Asean, termasuk dengan Amerika Serikat.

"Kamala menyampaikan bahwa KTT Asean ini berlangsung sangat baik, persiapannya sangat lancar, dan pembicaraannya efektif dan menghasilkan banyak kesempatan peluang kerja sama maupun kesepakatan untuk menjadikan kawasan ini bermitra dengan banyak pihak, termasuk Amerika Serikat untuk menghadirkan pertumbuhan dan juga untuk menghadirkan kesejahteraan," jelasnya.

(Zuhirna Wulan Dilla)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya