Kecelakaan Nataru 2025/2026 Meningkat, Fatalitas di Tol Mengkhawatirkan

Iqbal Dwi Purnama, Jurnalis
Selasa 20 Januari 2026 16:11 WIB
Jumlah kecelakaan selama periode Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/2026 meningkat. (Foto: Okezone.com/Antara)
Share :

Jika dilihat dari persentase tingkat fatalitas, korban luka ringan masih mendominasi pada kedua periode, yakni 66 persen pada 2024/2025 dan naik tipis menjadi 67 persen pada 2025/2026. Persentase luka berat turun dari 30 persen menjadi 20 persen, sementara proporsi korban meninggal dunia meningkat dari 4 persen menjadi 13 persen dari total korban.

"Ini juga karena ada kejadian kecelakaan di exit tol Krapyak, Semarang, beberapa waktu lalu," kata Diana.

Secara keseluruhan, meskipun terjadi penurunan jumlah korban luka berat, peningkatan jumlah kecelakaan dan lonjakan korban meninggal dunia menjadi catatan serius pada penyelenggaraan Nataru 2025/2026. Hal ini menunjukkan risiko fatalitas kecelakaan di jalan tol masih tinggi, sehingga diperlukan penguatan langkah pencegahan, pengawasan kecepatan, dan peningkatan respons darurat di lapangan.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya