Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Adhi Commuter Bidik Penjualan Hunian Berbasis TOD Rp1 Triliun

Dani Jumadil Akhir , Jurnalis-Minggu, 22 Juli 2018 |11:16 WIB
Adhi Commuter Bidik Penjualan Hunian Berbasis TOD Rp1 Triliun
Foto: Hunian Berbasis TOD (Okezone)
A
A
A

ACP sangat serius mengembangkan project LRT City. Dengan total lahan seluas 436.694 M2 yang tersebar di 7 lokasi, 7 proyek yang sedang dan akan dikerjakan tersebut menelan investasi total lebih dari Rp12 triliun. 6 Proyek merupakan apartemen dan kawasan komersial, dan sisanya yaitu MTH 27 - Cikoko merupakan Office Building.

"Saat ini, kami memiliki 7 proyek, dan ke depannya kami akan terus mengembangkan LRT City yang lain. Sampai dengan tahun 2022, kami menargetkan akan membangun sebanyak 22 kawasan LRT City," tukasnya.

(Dani Jumadil Akhir)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement