Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

BI-Pemprov DKI Kompak Tingkatkan Sektor Pariwisata

Taufik Fajar , Jurnalis-Minggu, 04 November 2018 |15:17 WIB
BI-Pemprov DKI Kompak Tingkatkan Sektor Pariwisata
BI dan Pemprov DKI Dorong Sektor Pariwisata Jakarta (Foto: Taufik)
A
A
A

Dia menuturkan, untuk merubah mindset masyarakat, agar bisa meningkatkan perekonomian itu, Pemprov DKI dan pihak terkait akan merubah mindsetnya masing-masing.

"Kita semua pokoknya bergerak untuk pariwisata di Jakarta, seperti Kota Tua dan lain sebagainya. Jadi, sebelum kita rubah mindset orang lain, masih mending kita ubah mindset diri sendiri," tuturnya.

Sementara itu, Kepala Kantor Bank Indonesia DKI Jakarta, Trisno Nugroho mengatakan, pihaknya sangat mendukung apa yang akan dilakukan Pemprov DKI, untuk meningkatkan perekonomian masyarakat.

"Pasti, kita akan mendukung hal tersebut. Di mana kita (BI), sangat serius ikut menangani peningkatan perekonomian masyarakat di DKI Jakarta," katanya.

Dia berharap, sektor pariwisata ini, benar bisa meningkatkan perekonomian masyarakat. Seperti halnya bisa dilakukan berupa budaya-budaya di Jakarta, agar wisatawan domestik dan wisatawan mancanegara bisa datang.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement