Moody's juga mempertahankan peringkat B3 untuk surat utang tanpa jaminan dari obligasi yang diterbitkan oleh Theta Capital Pte. Ltd., anak perusahaan yang sepenuhnya dimiliki oleh LPKR.
Baca Juga: Moody's Pangkas Rating Spindo Jadi B2 Negatif
Sementara itu, S&P percaya bahwa program pendanaan akan membantu memperbaiki posisi keuangan Perseroan dengan mengurangi utang, dan mendanai pertumbuhan di masa depan dalam bisnis propertinya.
S&P berencana untuk menyelesaikan CreditWatch setelah right issue LPKR selesai, yang berpotensi dapat menaikan peringkat dengan satu atau dua tingkat.
(Rani Hardjanti)