Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Marak Belanja Online, 82% Pengguna Jadi Kenal Dompet Digital

Giri Hartomo , Jurnalis-Senin, 18 November 2019 |14:06 WIB
Marak Belanja Online, 82% Pengguna Jadi Kenal Dompet Digital
Investasi Aja Dulu (Foto: Okezone.com/Giri hartomo)
A
A
A

JAKARTA – Belanja online telah menjadi bagian dari pola hidup konsumen. Uniknya, dari fenomena tersebut konsumen secara tidak langsung teredukasi adanya dompet digital.

Berdasarkan, Hasil studi berjudul "Dampak Tokopedia terhadap Perekonomian Indonesia" oleh Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (LPEM FEB UI) pada 2018-2019 menyebutkan bahwa Tokopedia telah membantu 78% pengguna menjadi lebih paham terhadap produk investasi digital. Selain itu, sekitar 82% dari pengguna juga menjadi semakin paham dalam menggunakan dompet digital.

 Baca juga: Nilai Transaksi Harbolnas 2018 Capai Rp6,8 Triliun

"Hasil tersebut menunjukkan kontribusi positif Tokopedia dalam meningkatkan literasi dan inklusif keuangan di Indonesia," ucap AVP of Fintech Tokopedia Samuel Sentana, dalam kampanye #InvetasiAjaDulu yang menggandeng Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Bursa Efek Indonesia (BEI) dan Asosiasi Pelaku Reksa Dana dan Investasi (APRDI) di Gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Senin (18/11/2019).

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement