Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Dirjen ILMATE Kemenperin Harjanto Tutup Usia

Taufik Fajar , Jurnalis-Selasa, 24 Maret 2020 |11:12 WIB
Dirjen ILMATE Kemenperin Harjanto Tutup Usia
Dirjen ILMATE Harjanto (Foto: Dok. Kementerian Perindustrian)
A
A
A

Baca Juga: Cegah Virus Korona, Kemenperin Cek Suhu Tubuh Pegawai hingga Tamu

Selama mengemban tugas di bangku eselon I, dia sempat menduduki jabatan Dirjen Indutri Kimia, Tekstil dan Aneka tahun 2015, Dirjen Ketahanan dan Pengembangan Akses Industri Internasional tahun 2016, serta terakhir Dirjen ILMATE sejak tahun 2017.

Melalui pengabdiannya tersebut, Harjanto mendapat penghargaan Satyalancana Karya Satya 10 Tahun (pada 2016) dan Satyalancana Karya Satya 30 Tahun (2018). Dia merupakan lulusan Sarjana Teknik Metalurgi Universitas Indonesia tahun 1986 dan meraih gelar Magister Mechinical Engineering dari KEIO University, Jepang tahun 1992.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement