Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kembali ke Zona Merah, IHSG Melemah Tipis ke 4.637

Taufik Fajar , Jurnalis-Selasa, 12 Mei 2020 |09:12 WIB
Kembali ke Zona Merah, IHSG Melemah Tipis ke 4.637
Ilustrasi: Pergerakan IHSG (Foto Shutterstock)
A
A
A

Sementara itu, saham-saham yang masuk top gainers yaitu saham PT Sat Nusapersada Tbk (PTSN) naik Rp25 atau 13,9% ke Rp204, saham PT Bank China Construction Bank Indonesia Tbk (MCOR) naik Rp7 atau 6,2% ke Rp119 dan saham PT Indonesian Tobacco Tbk (ITIC) naik Rp100 atau 4,6% ke Rp2.490.

Baca Juga: Seharian Menghijau, IHSG Ditutup Naik 0,91% ke 4.639

Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain, saham PT Tridomain Perfomance Materials Tbk (TDPM) turun Rp4 atau 3,7% ke Rp104, saham PT Gajah Tunggal Tbk (GJTL) turun Rp14 atau 3,5% ke Rp382 dan saham PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk (BJTM) turun Rp10 atau 2,0% ke Rp484.

Sempat Menguat saat Pembukaan, IHSG Berbalik Melemah 0,21% ke Level 5.638

(Dani Jumadil Akhir)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement