Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sri Mulyani: Kurikulum STAN Direview Kembali

Fadel Prayoga , Jurnalis-Sabtu, 18 Juli 2020 |20:20 WIB
Sri Mulyani: Kurikulum STAN Direview Kembali
Menteri Keuangan Sri Mulyani. (Foto: Okezone.com)
A
A
A

JAKARTA - Menteri Keuangan Sri Mulyani meminta evaluasi kurikulum pengajaran di Politeknik Keuangan Negara (PKN) STAN. Dirinya ingin mahasiswa STAN tidak terpaku kepada mata kuliah akuntansi, tapi diajarkan juga masalah perkeonomian global.

“Kita ingin kurikulum di PKN STAN direview kembali,” kata Sri dalam diskusi virtual, Sabtu (18/7/2020).

Dia menjelaskan, transformasi diharapkan bisa membuat para alumni PKN STAN menjadi pembuat kebijakan dalam sebuah krisis ekonomi di suatu negara.

Baca Juga: Sri Mulyani Minta Eks Menkeu Jadi Pengajar di STAN

“Maka perubahan adalah sesuatu yang harus dan harus terjadi. Kita adalah salah satu yang penting dalam perubahan itu. Kita harus mengelola perubahan itu. Ini yang harus kita lakukan terus menerus,” ujarnya.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement