Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Vaksin Covid-19 Datang, Saham INAF dan KAEF 'Berpesta'

Fadel Prayoga , Jurnalis-Selasa, 12 Januari 2021 |14:05 WIB
Vaksin Covid-19 Datang, Saham INAF dan KAEF 'Berpesta'
IHSG (Foto: Shutterstock)
A
A
A

JAKARTA - Kedatangan vaksin Covid-19 gelombang III membuat saham emiten farmasi bergerak menguat. Pada hari ini, 15 juta dosis bahan baku vaksin Covid-19 Sinovac dari China tiba di Indonesia.

Saham PT Indofarma Tbk (INAF) dan PT Kimia Farma Tbk (KAEF) kompak menguat pada pembukaan perdagangan sesi II. Namun, saham PT Kalbe Farma Tbk (KLBF) melemah.

Baca Juga: 15 Juta Dosis Vaksin Covid-19 Tiba di RI, IHSG Meroket ke 6.404 

Berikut pergerakan saham INAF, KAEF dan KLBF yang dirangkum Okezone, Jakarta, Selasa (12/1/2021).

1. PT Indofarma Tbk (INAF)

Saham Indofarma Tbk (INAF) menguat Rp700 atau 11,20% ke level Rp6.950 per saham

Saham Indofarma dibuka di level Rp6.550, dengan level tertinggi Rp7.350 dan level terendah Rp6.450. Kapitalisasi pasar Rp21,54 triliun.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement