Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Rupiah Tak Berdaya Lawan Dolar AS, Melemah ke Rp14.312/USD

Fadel Prayoga , Jurnalis-Rabu, 19 Mei 2021 |09:39 WIB
Rupiah Tak Berdaya Lawan Dolar AS, Melemah ke Rp14.312/USD
Rupiah (Foto: Shutterstock)
A
A
A

Dolar AS mencapai level terendah terhadap sekeranjang mata uang utama lainnya sejak akhir Februari di tengah meredanya kekhawatiran bahwa lonjakan inflasi dapat mendorong Federal Reserve menaikkan suku bunga lebih cepat dari yang diperkirakan.

Indeks dolar yang mengukur greenback terhadap enam mata uang utama lainnya terakhir turun 0,48 persen menjadi 89,747.

(Dani Jumadil Akhir)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement