Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Harga CPO Turun 1,7% dalam Sepekan

Athika Rahma , Jurnalis-Selasa, 17 Mei 2022 |14:45 WIB
Harga CPO Turun 1,7% dalam Sepekan
Harga minyak sawit alami penurunan (Foto: Antara)
A
A
A

Hari ini, 250 orang petani kelapa sawit melakukan demonstrasi di 22 provinsi di seluruh Indonesia. Aksi yang melibatkan massa dari Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (Apkasindo) tersebut digelar di 3 tempat, termasuk Istana Presiden.

"Petani sawit yang datang ke Jakarta mulai dari Aceh sampai Papua Barat akan berpakaian adat-budaya masing-masing, kami ingin menunjukkan sawit itu pemersatu bangsa dan anugerah Tuhan kepada Indonesia", ujar Ketua Apkasindo Gulat Manurung.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement