Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pekerja Hanya Terima Notifikasi 'Calon Penerima' BLT Subsidi Gaji tapi Saldo Tak Bertambah? Ini Penyebabnya

Clara Amelia , Jurnalis-Rabu, 28 September 2022 |11:04 WIB
Pekerja Hanya Terima Notifikasi 'Calon Penerima' BLT Subsidi Gaji tapi Saldo Tak Bertambah? Ini Penyebabnya
BLT subsidi gaji cair. (Foto: Freepik)
A
A
A

JAKARTA – Arti pemberitahuan yang didapat pekerja saat cek penerima BLT subsidi gaji berbunyi calon penerima wajib diketahui.

Di mana penyebab notifikasi status penerima BLT subsidi gaji masih calon penerima bisa karena beberapa hal.

Diketahui, penyaluran BLT subsidi gaji saat ini sudah tahap 3 dan akan memasuki tahap 4.

Dikutip dari Instagram Kemnaker, Rabu (28/9/2022), ternyata masih ada pekerja yang mendapat notifikasi calon penerima namun uang BLT subsidi gajinya belum masuk.

 BACA JUGA:Pencairan BLT Subsidi Gaji atau BSU Dipercepat, Jokowi Pantau Langsung

Berikut ini ternyata alasan pekerja mendapat notifikasi calon penerima BLT subsidi gaji tapi saldo tak kian bertambah:

1. Tersaring dalam screening Kemnaker

Di mana ini artinya telah mendapatkan program kartu prakerja, program keluarga harapan, atau banpres produktif untuk usaha mikro pada tahun berjalan, atau PNS dan TNI/Polri, yang memang tidak bisa disalurkan.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement