Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sri Mulyani: Dulu Image Pelabuhan Ngeri-Ngeri Sedap

Michelle Natalia , Jurnalis-Sabtu, 28 Januari 2023 |08:21 WIB
Sri Mulyani: Dulu <i>Image</i> Pelabuhan Ngeri-Ngeri Sedap
Image Pelabuhan Sekarang Berbeda dibanding Zaman Dulu. (Foto: Okezone.com/Pelindo)
A
A
A

Dalam implementasinya, Sri Mulyani mengungkapkan bahwa NLE ini meliputi 10 jenis pelayanan yang sudah terkoneksi lebih dari 15 Kementerian dan Lembaga (K/L). Hal ini pun membuat proses logistik nasional menjadi lebih simple atau sederhana.

"Jadi tidak harus pergi ke masing-masing K/L untuk menangani regulasi, proses, dan persyaratannya, itu tidak perlu lagi karena sudah dimasukkan ke dalam NLE," pungkas Sri.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement