Sandi juga menegaskan bahwa penyelidikan masih berlangsung dan akan memastikan keselamatan turis asal China juga turis mancanegara lainnya.
“Penyelidikan masih berlangsung tetapi kami akan memastikan bahwa kami bekerja keras untuk menjaga keselamatan dan keamanan wisatawan Cina dan semua,” pungkas Sandi.
(Feby Novalius)