Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cerita UMKM Makin Laris Manis Pakai QRIS BRI

Rani Hardjanti , Jurnalis-Senin, 16 Oktober 2023 |17:17 WIB
Cerita UMKM Makin Laris Manis Pakai QRIS BRI
Penjual olahan ayam akui pakai QRIS BRI lebih ramai dan praktis. (Foto: Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Pelaku UMKM mengakui bahwa terknologi ternyata memberikan banyak manfaat.

Hal itu diungkap oleh seorang pelaku UMKM penjual makanan khas oriental dengan nama usaha 'Mama Dinda' di pusat jajanan Wahid Hasyim, Jakarta Pusat.

 BACA JUGA:

Mama Dinda mengaku sempat vakum akibat pandemi Covid-19.

Namun dia kembali bangkit dengan memulai usahanya.

Sebenarnya Sejak 2013 Mama Dinda sudah membuka usahanya di kawasan Tugu Tani, Jakarta Pusat.

 BACA JUGA:

Dia menggunakan 'Mama Dinda' sebagai nama warung, sebab anaknya bernama Dinda, sehingga akrab disapa Mama Dinda. Pelanggannya (mayoritas karyawan kantoran) cukup banyak kala itu.

Namun usahanya tak kuasa bertahan melawan pandemi yang mengganas, usahanya pun terimbas.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement