Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

10 Menteri Ekonomi Prabowo Berharta Fantastis, Punya Kekayaan Rp8 Triliun!

Muhammad Akbar Malik , Jurnalis-Minggu, 20 Oktober 2024 |21:49 WIB
10 Menteri Ekonomi Prabowo Berharta Fantastis, Punya Kekayaan Rp8 Triliun!
Susunan Kabinet Merah Putih
A
A
A

5. Menteri ESDM Bahlil Lahadalia

Bahlil memiliki harta kekayaan Rp310,4 miliar terdiri dari tanah dan bangunan Rp291,6 miliar, alat dan transportasi mesin Rp98,4 juta, surat berharga Rp1,61 miliar, kas dan setara kas Rp17,09 miliar dan tidak punya utang, sehingga total kekayaan Bahlil mencapai Rp310,4 miliar berdasarkan pelaporan LHKPN Desember 2023.

6. Menteri Koordinator bidang Perekonomian Airlangga Hartarto

Airlangga memiliki harta kekayaan Rp411,6 miliar terdiri dari tanah dan bangunan Rp107,8 miliar, alat dan transportasi mesin Rp2,8 miliar, harta bergerak lainnya Rp873,5 juta, surat berharga Rp56,4 miliar, kas dan setara kas Rp305,8 miliar, harta lainnya Rp16,6 miliar dan punya utang Rp78,9 miliar, sehingga total kekayaan Airlangga mencapai Rp411,6 miliar berdasarkan pelaporan LHKPN Desember 2023.

7. Menteri Investasi/Kepala BKPM Rosan Roeslani

Rosan memiliki harta kekayaan Rp860,7 miliar terdiri dari tanah dan bangunan Rp511,1 miliar, alat dan transportasi mesin Rp3,1 miliar, harta bergerak lainnya Rp18,1 miliar, surat berharga Rp17,8 miliar, kas dan setara kas Rp61,6 miliar, harta lainnya Rp248,8 miliar dan tidak punya utang sehingga total kekayaan Rosan mencapai Rp860,7 miliar berdasarkan pelaporan LHKPN Desember 2023.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement