- Apabila masih tersedia, maka saldo DANA akan langsung masuk ke akun DANA milikmu
Namun perlu dipahami link DANA Kaget tersebut hanya bisa diklaim oleh 2 hingga 200 orang saja tergantung bagaimana pemilik link mengaturnya. Selain itu, link ini juga hanya berlaku selama 1x24 jam.
Apabila setelah mengklik link ternyata saldo DANA-nya tidak ada, bisa jadi adalah karena kuota penerima telah habis atau mungkin juga, link yang digunakan telah melewati batas waktu klaim.
(Dani Jumadil Akhir)