Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Perbandingan Gaji Petugas MBG dengan Guru Honorer

Feby Novalius , Jurnalis-Senin, 19 Januari 2026 |21:08 WIB
Perbandingan Gaji Petugas MBG dengan Guru Honorer
Perbandingan Gaji Petugas MBG dengan Guru Honorer. (Foto: Okezone.com)
A
A
A

JAKARTA – Perbandingan gaji petugas MBG dengan guru honorer, lebih besar mana?

Petugas MBG dan guru honorer sama-sama memegang peran penting di bidang masing-masing. Program MBG menjadi salah satu prioritas pemerintah, sementara guru honorer berperan besar dalam mencerdaskan generasi bangsa.

Meski memiliki peran yang sama-sama vital, besaran gaji petugas MBG dan guru honorer diketahui berbeda.

Jaringan Pemantau Pendidikan Indonesia (JPPI) mengungkapkan, gaji guru honorer di Jakarta saja hanya Rp300.000–Rp2 juta per bulan. Sementara gaji sopir MBG mencapai Rp100.000 atau jika diakumulasikan sebulan mencapai Rp3 juta.

JPPI pun meminta pemerintah untuk memperhatikan perbandingan gaji petugas MBG dan guru honorer ini. Apalagi, petugas MBG mempunyai status sebagai pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK). SPPG juga masuk dalam anggaran APBN 2026, sehingga penggajian para petugas MBG telah dijamin pemerintah sesuai aturan yang berlaku.

 

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement