Siap-Siap! Tarif 15 Ruas Tol Bakal Naik November, Ini Daftarnya

Rizkie Fauzian, Jurnalis
Rabu 30 Agustus 2017 13:08 WIB
Ilustrasi: okezone
Share :

Selanjutnya, Padalarang-Cileunyi, Semarang Seksi A,B,C, Surabaya-Gempol, Palimanan-Plumbon-Kanci, Cikampek-PWKT-Padalarang, Belawan-medan-Tj. Morawa. Lalu, Serpong-Pondok Aren, Tangerang-Merak, Ujung PandangTahap I dan II, Pd Aren-Btr.Viaduct-Ulujami.

Baca juga: Naik Lebih dari 100%, Pelanggan Keluhkan Tingginya Tarif Listrik

Sementara itu, ruas jalan tol Kanci-Pajagan akan disesuaikan pada 11 Desember 2017. Ruas jalan tersebut, baru saja disesuaikan pada Desember 2013.

(Rizkie Fauzian)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya