Ada Rumah Murah Pakai Bata Merah, Jangan Ragu untuk Beli

Agregasi Rumah123.com, Jurnalis
Sabtu 28 April 2018 17:22 WIB
Rumah. Foto: Okezone
Share :

SETELAH sukses membangun rumah cluster di kawasan Cirendeu, Tangerang, developer Erlangga Bintang Sarana mulai membidik membangun kompleks perumahan yang lebih luas.

Perusahaan pengembang ini akan membangun perumahan Villa Mutiara Cigelam yang berada di Purwakarta, Jawa Barat. Lokasinya dekat dengan kawasan industri Bukit Indah City.

Baca juga: Cari Rumah Murah di Karawang? Rp130 Jutaan Mau Ga?

Developer akan mengembangkan perumahan ini di atas lahan seluas 10 hektare. Tahap pertamanya dipastikan akan dibangun 700 unit rumah.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya