Menteri Susi: Akhirnya Saya ke Monas di Usia 54 Tahun

Ade Rachma Unzilla , Jurnalis
Rabu 13 Februari 2019 12:44 WIB
Menteri KKP Susi Pudjiastuti (Foto: Twitter)
Share :

Menteri Susi juga mengaku bahwa selama ini dia hanya keliling-keliling seputaran Monas dengan sepeda dan skuter. Namun, tidak pernah menginjakkan kakinya di tangga Monas.

“Nah, inilah pertama kali Susi Pudjiastuti nginjak tangga Monas. Bersama ibu-ibu dari Muara Gembong,” ucap Susi dalam video yang diunggahnya.

Salah satu srikandi Indonesia ini pun terlihat bahagia saat melakukan sesi foto bersama ibu-ibu Muara Gembong. Tidak hanya ke Monas, Susi sebelumnya mengajak ibu-ibu berkunjung ke Galeri Kantor Kementerian Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya