Pasalnya, khusus pada pameran ini nilai poin dapat meningkat 50 kali lipat, dari sebelumnya 1 Poin Xtra setara Rp10 naik menjadi 1 Poin Xtra setara Rp500.
Selain beragam promo yang ditawarkan, nasabah juga dapat menikmati hiburan konser XTRA Music dari grup band terkenal seperti Padi Reborn, Sheila On 7, dan Trio Lestari. Kemeriahan expo ini akan berlangsung mulai, 16 hingga 17 Februari 2019, di Hall 9-10 ICE BSD, Kabupaten Tangerang.
(Dani Jumadil Akhir)