4 Jenis Kereta Api Kelas Ekonomi, Cek Perbedaan dan Fasilitasnya

Okky Wanda lestari, Jurnalis
Minggu 24 Februari 2019 21:08 WIB
Ilustrasi Kereta Kelas Ekonomi (Foto: Instagram Kementerian BUMN)
Share :

1. Ekonomi 106 seat

Kereta kelas ekonomi ini memiliki model kursi long seat yang digunakan di KA Subsidi dan komersial disusun dengan 2-3 kursi penumpang yang saling berhadapan, stripping berwarna biru muda bermotif gelombang warna biru tua dengan logo Kemenhub dan tulisan ekonomi AC.

Kereta kelas ekonomi ini menggunakan AC Split. Beberapa keretanya yaitu Matarmaja, Gaya Baru Malam Selatan, Logawa Progo, Sri Tanjung Pasundan, Serayu, dan Kahuripan.

2. Ekonomi 80 Seat

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya